Tim Opsnal Sat Res Narkoba Polres Pidie Basmi Seorang IY (30) Terlibat Edar Narkoba Sabu

    Tim Opsnal Sat Res Narkoba Polres Pidie  Basmi Seorang IY (30) Terlibat Edar Narkoba Sabu
    Seorang pria IY (30) warga Gampong (Desa) Puuk Aree Kecamatan Delima Kabupaten Pidie. Terlibat peredaran narkoba jenis sabu telah ditangkap oleh Tim Opsnal Sat Res Narkoba Polres Pidie.

    Pidie. Post.web.id - Seorang pria IY (30) warga Gampong (Desa) Puuk Aree Kecamatan Delima Kabupaten Pidie. Terlibat peredaran narkoba jenis sabu telah ditangkap oleh Tim Opsnal Sat Res Narkoba Polres Pidie yang dilangsung Pimpin AKP Rahmat, S.H. selaku Kasat Res Narkoba Polres setempat. Kemarin pada Kamis, 02 Februari 2023, sekira pukul 17.30 WIB.

    Berdasarkan informasi dari masyarakat bahwa tersangka tersebut diatas sering melakukan transaksi jual beli Narkotika jenis Sabu. Petugas Kepolisian Sat Resnarkoba Polres Pidie langsung melakukan penyelidikan, dari hasil tersebut petugas Kepolisian berhasil melakukan penangkapan terhadap tersangka IY (30) di jalan Desa (Gampong) Puuk Aree Kecamatan Delima Kabupaten Pidie.

    Kapolres Pidie AKBP Padli, SH, SIK, MH melalui Kasat Res Narkoba, AKP Rahmat, SH kepada media ini. Minggu, 05/02/2023. Pada saat tersangka IY (30) menyerahkan narkotika jenis sabu kepada pembeli sebanyak 1 (satu) paket narkotika jenis sabu seberat 1, 02 (satu koma nol dua) gram, kemudian tersangka langsung kita tangkap, jelasnya.

    Selanjutnya tim opsnal menginterogasi dari mana pelaku mendapatkan bb sabu tersebut, dan pelaku mengakui bb sabu diperoleh dari saudara NI (DPO).

    Dan Pada pukul 18.00 Wib untuk tersangka dan BB diamankan ke Mako Polres Pidie untuk dilakukan penyelidikan dan Penyidikan lebih lanjut, tarang Kasat Narkiba Polres Pidie.(Saumi).

    hukum bidik kasus narkoba
    Saumi Ramadhan

    Saumi Ramadhan

    Artikel Sebelumnya

    Polres Pidie Limpahkan Berkas Perkara Kecelakaan...

    Artikel Berikutnya

    Kanit Reskrim Polsek Delima Bersama Kasat...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar

    Tags